Tholabul ilmi Rismawan dan Rismawati Kampung Marga Jaya

[responsivevoice_button voice=”Indonesian Female” buttontext=”Berita Suara”]

Negara Batin RWK,- Rismawan dan Rismawati kampung Marga Jaya tak letih dalam menimba ilmu sejak dini demi kesuksesan di hari kelak ,pada hari ini mereka belajar sholawat mengunakan alat ro kendang dan alat lainya untuk menghasilkan paduan dan kekompakan sholawat kepada baginda rasulullah Muhammad SAW. di serambi depan masjid At taqwa Berjamaah Marga Jaya,(28/11)

Baca Juga  Evaluasi Capaian SDGs Kampung Kota Bumi WK

Diselah hari libur belajar sekolah Mereka menghabiskan waktu hari minggu berlatih sholawat dengan bimbingan ustad Wahyudi dan Ketua Pemuda Islam Kampung Marga Jaya Wahedi Rusyanto S.Pd, Dengan sesuai jadwal hari minggu malam atau pun siang mereka melakukan latihan seperti biasa dengan kelengkapan alat mereka ber sholawat dan mengasah kemampuan paduan suara dan melatih agar sesuai dengan irama.

Baca Juga  Karang Taruna Kampung Way Tawar Peduli Qafisha

salah satu Rismawan Fanny (13) menjelaskan saat di mintai keterangan bahwa “saya sangat senang dengan kegiatan ini karena jika pas hari minggu say tidak sekolah dan mengaji TPA pun libur jadi saya tidak terlalu letih atau pun capek , dan saya bisa terus belajar karena mungkin Nanti setelah saya lulus SD saya ingin melanjutkan ke pondok pesantren maka akan menambah ilmu saya dalam bidang pendidikan agama, agar saya bisa menjadi kebanggan orang tua saya,” tuturnya.Rwk Susi