15 Hari mengabdi ..kini Masanya kembali Selamat Jalan Santri Ponpesmu Ahmad Dahlan

Banjit RWK .-  Setelah selama 15 hari mengabdikan diri di Kecamatan Banjit, ( memakmurkan Masjid disiang hari dan melalui Tadurus serta kajian dimalam hari, ahirnya tibalah masanya bagi  Ahmad Ridho Al-Huaida, Muhammad David Eka Saputra, Rafli Fadli Al-Hijri, Hibatullah Al-Mubarok 4 orang Santri Ponpes Muhammadiyah Ahmad Dahlan yang masih duduk di kelas XI Madrasah Aliyah Muhammadiyah Lampung Selatan, untuk kembali ke Pondok guna melengkapi Ilmu yang mereka tuntut, penyerahannya langsung dilakukan oleh Ketua PDM Way Kanan Hi. Joko Susanto SH, dengan disaksikan oleh PCA dan Warga Muhammadiyah Kecamatan Banjit, hari ini di Masjid Muslimin Pasar Banjit.

Baca Juga  Setelah Undang-undang ASN 2023 Disahkan Presiden, Ini 5 Kriteria Honorer Bisa Diangkat Jadi ASN

“ Alhamdulillah selama 15 Hari Ananda berempat sudah membuktikan kiprah nya kepada masyarakat khususnya Kecamatan Banjit selama pengabdian masyarakat di bulan Ramadhan, apa yang telah ananda lakukan itu sangat besar artinya bagi kami, dan berharap dapat ddicontoh oleh para pemuda dan pemudi Banjit khususna dan Way kanan umumnya, saya juga berterima kasih kepada  Mu’dir Pondok Pesantren  Muhammadiyah Ahmad Dahlan Candipuro Lampung Selatan yang telah  mempercayakan  Kabupaten Way Kanan, khususnya Kecamatan Banjit ini untuk lahan belajar santri dan kami sangat bangga ,dangan  keberadaan santri selama mereka  ssfari  ramadhan di Kecamatan Banjit ini,” tegas Hi. Joko Susanto SH, Ketua PDM Way Kanan saat menyerahkan kembali 3 Santri kepada Pimpinan Pondok yang diwakili oleh  Mu’dir  Pontremu  Ustadz Mastur,

Baca Juga  Mulyadi Sukses Menyalurkan Ketahanan Pangan Kampung Sunsang

Pada kesempatan yang sama, Mu’dir  Pontrenmu  Ahmad Dahlan Candipuro Lampung Selatan, Ustadz Mastur juga menyampaikan apresiasi dan terima kasihnya kepada jajaran PDM Way Kanan khussunya PCA Kecamatan Banjit  yang telah menerima dengan senang hati santri santrinya dalam rangka Safari Ramadhan.

“Semoga hadirnya para Santri  ini bisa memberi manfaat kepada masyarakat Banjit dan sekitar nya, dan sekaligus atas nama orang tua dan Pondok Pesantren Pesantren  Muhammadiyah Ahmad Dahlan Candipuro Lampung Selatan, kami minta dimaafkan bila terdapat hilaf dan Alfa anak didik kami selama bergaul dengan masyarakat disini,” ujar  Ustad Mansur Mu’dir  Pontremu  Ahmad Dahlan Candipuro Lampung Selatan,

Baca Juga  Pj Kakam Sunsang Buka Rakor FKP Regsosek di Balai Kampung

Terpisah, Iwan Ridwan Tokoh Muda Muhammadiyah  Banjit menerangkan selama berada di Banjit  Ke 4 Santri selain melaksanakan tugas sebagai berdakwah mengajak untuk memakmurkan Masjid/ Musaholla selama Romodhon membaur dengan warga mengisi Qultum, Tadarus dan membimbing anak-anak lingkungan Musholah untuk belajar keagamaan juga diberi kesempatan untuk belajar bertani, serta berwirausaha di bidang agribisnis tanaman perkebunan, karena memang Banjit merupakan salah satu penghasil Kopi terbaik di Way kanan dan bahkan di Lampung, RWK I