Kepemilikian tanahnya menyebar di berbagai daerah mulai dari Way Kanan, Lampung Timur,sampai ke Kota Bandar Lampung, di semua daerah ini Edwin bavur mempunyai tanah dan bangunan mencapai 12 Bidang. Kemudian terdapat harga bergerak lainnya mencapai Rp.173 juta, kas dan setara kas Rp 27 juta, serta hutang Rp.240juta
Sementara itu, Kadis dengan kekayaan terbanyak kedua adalah Kadis Pendidikan Kabupaten Way kanan, MACHIAVELLI HERMAN TARMIZI, S.STP.,M.Si. dengan jumlah kekayaan Rp.3.755.800.000 per 2023 berdasarkan laporan LHKPN.
Dari adata e- LHKPN, kekayaan dari tanah dan bangunan mencapai Rp 1,5 Milyar, di mana. Kemudian dia mempunyai kendaraan merek MOBIL, HONDA ODYSEY Tahun 2013 senilai Rp.189juta, MOBIL, TOYOTA INNOVA Tahun 2014, serta mobil Listrik merek Wuling senilai Rp. 270juta, dan Hrta laiinya senilai Rp. 1,9 Milyar, MACHIAVELLI tercatat memiliki utang mencapai Rp365 juta.
- Masih ada kadis dengan kekayaan Ratusan Juta
Untuk kepala dinas di Way Kanan dengan harta kekayaan paling rendah jatuh kepada Kadis Perkebunan, Rofiki STP, MM. Tercatat dia hanya memiliki kekayaan di angka Rp 700 juta untuk pelaporan 2023 ini



