5. Pemberian sesuatu yang berharga
Kamu harus tahu kesukaan Janda. Apalagi jika dia single parent dengan ada anak. Sebelum memberinya sesuatu pastikan itu juga berguna untuk keluarga.
6. Mendengar dan melihat kata mesra
Pastinya kamu sepakat dengan nomor empat ini. Janda akan terenyuh hatinya saat mendengar dan melihat kata mesra, apalagi dari pria kesayangannya.
7. Melihat pria bertaanggung jawab
Janda yang pernah memiliki pasangan tentunya ingin memiliki pasangn baru yang dianggap bertanggung jawab baik ekonomi dan rohani.
Artikel ini dikutip dari https://oganilir.disway.id/read/2226/naksir-janda-berikut-7-kiat-sukses-meluluhkan-hati-janda-pujaan-kamu
