“Maka ketika mereka melupakan peringatan yang telah diberikan kepada mereka, Kami pun membukakan semua pintu (kesenangan) untuk mereka. Sehingga ketika mereka bergembira dengan apa yang telah diberikan kepada mereka, Kami siksa mereka secara tiba-tiba, maka ketika itu mereka terdiam putus asa” (Qs. Al-An’am, Ayat 44).
Taubatnya koruptor bukan hanya kepada Allah, tapi juga harus mengembalikan uang haram tersebut kepada orang-orang yang dizalimi atau kepada negara.WN