UPT Puskes Negeri Agung Gelar Gerai Vaksin

Umum6 Dilihat

Radar Way Kanan.com Negeri Agung,- Tim Vaksinasi UPT Puskesmas Negeri Agung Pelaksanakan GERAI Vaksinasi covid-19 Dosis Pertama,kedua dan Boster di UPT Puskesmas Negeri Agung kecamatan Negeri Agung kabupaten waykanan.selasa 26/07

Vaksinasi Covid-19 merupakan salah satu upaya pemerintah Indonesia dalam menangani masalah Covid-19.

Vaksinasi Covid-19 bertujuan untuk menciptakan kekebalan kelompok (herd immunity) agar masyarakat menjadi lebih produktif dalam menjalankan aktivitas kesehariannya,tegas Kilen petugas Kesehatan UPT Puskemas Negeri Agung

Baca Juga  Adipati Surya hadiri pelantikan Karang Taruna Kecamatan Blambangan Umpu

Pemberian vaksin COVID-19 memiliki banyak manfaat diantaranya meningkatkan kekebalan tubuh dari paparan COVID-19 serta mencegah mutasi baru dari COVID-19.

Selain itu, vaksin COVID-19 yang disuntikkan kepada masyarakat sudah melalui serangkaian pengujian ketat, sehingga dipastikan aman, bermutu dan berkhasiat,RWK/M.Said

https://luglawhaulsano.net/4/8420418