Disdukcapil Way Kanan Sudah Produktif Kembali

Umum3 Dilihat

RADARWAYKANAN.COM- Pelayanan Administrasi Kependudukan di Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) tingkat kecamatan kabupaten Waykanan pada hari ini Selasa, (19/9/2023) telah kembali berjalan kondusif.

Program pelayanan juga sudah berjalan sebagaimana mestinya seperti pada hari-hari sebelumnya.Setalah Sebumnya pernah terhambat karena pergantian kepala Dinas kependudukan dan catatan Sipil dari Drs.Paryanto sekarang dijabat oleh Plt. Selan,S.Sos.,MM.
Pelayanan yang dilakukan oleh Dispendukcapil sempat tidak berjalan normal selama 15 hari terakhir, namun hari ini sudah berjalan normal kembali, dan masyarakat yang melakukan pengajuan dapat langsung jadi.

Baca Juga  8 Kepala Kampung Sampaikan Tuntutan Ini Ke PT PLP Way Kanan

“Kami berharap seluruh masyarakat mengetahui hal ini dan saling berbagi informasi kepada sesama, agar masyarakat yang hendak mengurus Adminduk tidak perlu merasa khawatir Adminduknya tidak jadi,” kata Operator kecamatan Negeri Besar Eka Wati.S.Kom
Selasa 19/9.

Saya senang jika masyarakat sudah mulai kembali antusias dalam mengurus Dokumen Kependudukannya, kita sama-sama berharap semoga kedepannya pelayanan yang sudah cukup baik ini bisa lebih baik lagi,” tambah Eka.

Baca Juga  Kampung Kotabumi WK Gelar Karnaval Budaya

Selain itu saya juga berharap kepada masyarakat wilayah kecamatan Negeri Besar untuk bisa meng akses Scan Barcod identitas Digital Untuk mempermudah masyarakat dalam meng Askses datanya. Contoh bisa melihat Kartu keluarga dan KTP melalui handphone.”Imbuh Eka.
RWK/JONI

https://luglawhaulsano.net/4/8420418