Deklarasi Damai Pilkam di Kecamatan Blambangan Umpu

RADAR WAY KANAN.COM-Deklarasi Damai Pemilihan Kepala Kampung serentak Kecamatan Blambangan Umpu kabupaten Way Kanan.jum,at 05/05/2023

Bertempat di uala Kecamatan Blambangan Umpu deklarasi pemilihan kepala Kampung di gelar dimana tampak hadir Danramil Blambangan Umpu,Waka Polres,stap ahli bidang PHP, unsur dinas PMK,Camat Blambangan Umpu,PJ Kepela Kampung dari 8 Kampung yang mengadakan Pemilihan,dan para Calon Kepala Kampung serta undangan yang telah di tentukan.

Pemungutan suara pemilihan kepala kampung serentak tahun 2023 yang insya Allah akan dilaksanakan serentak pada tanggal 10 Mei 2023 mendatang sebanyak 353 calon kepala kampung dari 118 kampung di 15 kecamatan, untuk wilayah Blambangan Umpu sebanyak 20 calon kepala kampung dari 8 kampung.

Baca Juga  Belasan Hewan Mati di Karya Agung, PMK Kah ? Berikut Keteranganya

Adapun sambutan Bupati Way Kanan Melalui Camat Blambangan Umpu dalam deklarasi Damai pemilihan kepala kampung serentak menyampaikan,”Beberapa hal,penyelenggaraan pemilihan kepala kampung khususnya di Kecamatan.

2.Cinta damai tentunya daerahnya selalu dalam keadaan kondusif dan aman oleh karena mari sama-sama kita kondisikan yang sedemikian rupa di masing-masing Kampung.

Baca Juga  Camat Negeri Agung Membudayakan Gotong Royong Bersama

Jadikan dan perbedaan sebagai sebuah permersatu,di dalam berdemokrasi tidak ada permusuah karena musuh yang abadi adalah diri kita sendiri.

3.Saudara saudaraku harus menyadari bahwa calon kepala kampung pasti menginginkan menang, sedangkan masyarakat menanti pemimpin yang dapat mewujudkan hidup makmur dan sejahtera.

Sebagai manusia Biasa tentu para calon pasti memiliki kelebihan dan kekurangan karena itulah kita semua wajib bijak dalam informasi kampanye,muatan informasi yang keliru yang perlu kita yang perlu kita jadikan sebagai dasar untuk menentukan, gagasan dan yang ditawarkan kepada masyarakat.

Baca Juga  Jaga Kebugaran Tubuh, Pj Kakam Gedung Harapan ajak Warga Jalan Sehat

3.ketiga saudara saudaraku sadar bahwa ini demokrasi maka daripada itu sebagai warga negara Indonesia harus menjadi warga negara yang menjunjung tinggi demokrasi dengan turut ambil bagian hak pilih dengan baik karena ini untuk menentukan pembangunan kampung.untuk kemakmuran masyarakat kampung.

Jadi Saudara saudaraku sukseskan pemilihan di Kabupaten Way Kanan 2023 dengan kerukunan dan Kedamaian serta turut aktif dan menjaga toleransi,berpikir positif dan berjuang membangun Kabupaten Way Kanan yang unggul.Tutupnya RWK- SR