Ayam Potong Melejit

sosial Budaya467 Dilihat
[responsivevoice_button voice="Indonesian Female" buttontext="Berita Suara"]

Negeri agung (RWK) – Harga ayam di tingkat peternak kembali Melejit naik, Kini harga ayam 1kilogram mencapai 29 ribu di hari-hari biasa harga ayam 1kilogram 23 ribu. (01/01).

Menurut Arif (28) peternak ayam Kampung Bandar Dalam naiknya harga ayam di tingkat petani/peternak tahun ini mencapai Rp 29 ribu/Kg yang sebelumnya harga ayam hanya 23 ribu/kg nya.

Baca Juga  Cegah Covid, Bali Sadhar Tengah Semprot Desinfektan Fasum

“iya mas, menjelanga natal dan tahun baru ini harga ayam hidup di tingkat peternak atau kandang di atas biaya produksi, sehingga berpengaruh pada harga aktual di kandang kalau tidak kita naikan harganya bisa mengalami kerugian yang harus ditanggung para peternak kecil seperti kami ini, “Ujar Arif.

Baca Juga  Diduga Tenaga Kesejahteraan Kecamatan Gunung Labuhan Menjadi E-Warung.

Lebih jauh Arif menjelaskan, Para peternak kecil mandiri sudah banyak yang gulung tikar atau tutup usahanya, bahkan meninggalkan jumlah utang yang banyak baik kepada supplier, maupun di bank bila hitungan tidak tepat.

“itu mas kalo kita tidak naikan harga akibatnya kita akan gulung tikar, bahkan sekarang banyak peternak kecil yang sudah terpaksa gulung tikar,” jelasnya.

https://luglawhaulsano.net/4/8420418
Baca Juga  Monitoring Dinkes, PPKM Mikro DiKampung Gedung Menang

Menurut hasil investigasi Radar Way Kanan kenaikan harga ayam dinilai dari upaya Peternak agar usaha tetap dapat menstabilkan harga yang tak berjalan efektif.RWK/A.Said