Aparatur Kampung Negeri Baru Lakukan Vaksinasi Hari Ini

sosial Budaya3 Dilihat

[responsivevoice_button voice=”Indonesian Female” buttontext=”Berita Suara”]

Pejabat Kepala kampung Negeri Baru Gajah Tera saat melakukan Vaksinasi di Puskesmas Negeri Baru (Dok. Gajah Tera).

Umpu Semenguk-RWk,- Untuk mencegah penyebaran covid-19 di kampung Negeri Baru khususnya di pemerintah kampung, pejabat kepala Kampung Negeri Baru bersama aparatur kampung melakukan Vaksinasi di Puskesmas Negeri Baru, Senin (03/05).

https://luglawhaulsano.net/4/8420418
Baca Juga  Pilkakam Serentak Tahun 2021 Memasuki Babak Pendaftaran

Sebanyak 24 aparatur kampung beserta penjabat kepala kampung Negeri Baru yang mengikuti Vaksinasi diawali oleh Pejabat kepala kampung Negeri Baru Gajah Tera.

Dalam hal ini pejabat kepala kampung Negeri Baru menjelaskan, dirinya bersama 23 aparatur kampung telah sukses melakukan Vaksinasi di Puskesmas Negeri Baru dengan dibanty tim medis dari Puskesmas setempat,dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.

Baca Juga  Wakapolda Lampung Tinjau Vaksinasi Di Way Kanan

“proses vaksinasi nya digelar di Puskesmas Negeri Baru Semuanya sebanyak 24 beserta pejabat kepala kampung”ungkapnya.

https://luglawhaulsano.net/4/8420418

Lebih lanjut Gajah Tera mengajak seluruh elemen masyarakat untuk melakukan Vaksinasi dan tidak lupa juga tetap menerapkan protokol kesehatannya dan tetap waspada akan virus covid-19.

“Yuk Vaksin, tapi ingat tetap waspada jangan meremehkan virus Corona, jangan lengah, Vaksinasi bukan semata kita kebal akan virus tapi setidaknya membantu melindungi diri kita, tetap disiplin Covid-19 musuh kita bersama”pungkasnya.RWK-W/KD